TINGKAT MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI SDN 56 KOTA BENGKULU

  • Tiara Arifatunnisa Universitas Islam Negeri Fatmawati Sukarno Bengkulu, Bengkulu, Indonesia
  • Khermarinah Universitas Islam Negeri Fatmawati Sukarno Bengkulu, Bengkulu, Indonesia
  • Desy Eka Citra Universitas Islam Negeri Fatmawati Sukarno Bengkulu, Bengkulu, Indonesia
Keywords: Motivasi belajar,, Pembelajaran matematika

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tinggi rendahnya motivasi belajar siswa pada pembelajaran matematika. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif deskriptif dengan metode survey. Instrumen pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner dalam bentuk skala likert yang terdiri dari dua aspek, yaitu motivasi intrinsik dan motivasi ekstrinsik. Sebjek penelitian ini adalah siswa-siswi SD Negeri 56 Kota Bengkulu yang berjumlah 54 orang. Teknik analisa data yang digunakan adalah kategorisasi tingkat motivasi belajar berdasarkan kategorisasi. Kategorisasi yang di kemukakan  ada lima, yaitu sangat rendah, rendah, sedang, tinggi, dan sangat tinggi. Berdasarkan hasil penelitian, pada kategori “sangat tinggi” terdapat 14 siswa atau sebesar (25,92%) pada kategori “tinggi” sebanyak 29 siswa atau sebesar (53,70%) pada kategori “sedang” sebanyak 11 siswa atau sebesar (20,37%) dan untuk kategori “rendah” dan “sangat rendah” sebanyak 0 siswa atau sebesar 0 %. Hal ini dapat diartikan bahwa motivasi belajar siswa dalam pembelajaran matematika sudah baik, namun perlu dikembangkan supaya lebih optimal.

References

Adiputra, S., & Mujiyati, M. Motivasi dan Prestasi Belajar Siswa di Indonesia (online). Ejournal Konselor Vol. 6, No. 4 (2017)
Ahmadi, Abu & Joko Tri Prasetya, Strategi Belajar Mengajar. Bandung : Pustaka setia
Ahmad, E. 2018. Motivasi Belajar Siswa SMK N 1 Payakumbuh dalam Pembelajaran Renang: jurnal.unimed.ac.id. Vol.2, No.2
Andriani, M. 2019. Upaya Meningkatkan Motivasi Belajar Matematika Melalui Penerapan Model Pembelajaran Kooperetif Tipe Team Assisted Individualization: Journal of Primary Education (online). Vol.2, No. 1
Azwar saifuddin. 2012. Realibilitas dan validitas. Yogyakarta: Pustaka pelajar
Bernard, M & Arif, S. 2020. Analisis Motivasi Belajar Siswa Mts Dalam Pembelajaran Matematika Materi Segitiga Dengan Berbantuan Media Javascript Geogebra. Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematik, Vol. 4, No. 1
Carnita, D. R. A. 2019. Analisis Motivasi Belajar Matematika Mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika di Universitas Muhammadiyah Malang. Skripsi S1 Pendidikan. Universitas Muham-madiyah Malang.
Djamarah, S. B., & Zain, A. 2013. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta
Dimyati dan Mudjiono. 2015. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta.
Dr. Herpatiwi. 2016. Teori Belajar dan Pembelajaran. Yogyakarta: Media Akademi
Emda, A. (2018). Kedudukan Motivasi Belajar Siswa Dalam Pembelajaran. Lantanida Journal, 5(2), 172.
Fuadi, R. dkk. 2016. Peningkatkan Kemampuan Pemahaman dan Penalaran Matematis melalui Pendekatan Kontekstual, (Jurnal Didaktika Matematika Vol. 3, No. 1)
Hamalik, Oemar. 2011. Proses Belajar Mengajar. Jakarta : Bumi Aksara
Hamdu, G & Lisa, A. 2011. “Pengaruh Motivasi Belajar Siswa Terhadap Pestasi Belajar Ipa Di Sekolah Dasar (Studi Kasus Terhadap Siswa Kelas Iv Sdn Tarumanagara Kecamatan Tawang Kota Tasikmalaya)” Jurnal Penelitian Pendidikan , Vol. 12, No.1
Heruman. 2013. Model Pembelajaran Matematika di Sekolah Dasar. Bandung : Remaja Rosdakarya
Ifni Oktiani, 2017. Kreativitas Guru dalam Memotivasi Belajar Peserta Didik, (Jurnal Kependidikan, Vol. 5, No. 2
Lagili dkk. 2019. Identifikasi Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Motivasi Belajar Mahasiswa Pada Program Studi S1 Pendidikan Ekonomi Angkatan 2015 Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Gorontalo. Jurnal Pendidikan Ekonomi, Vol.1, No.1
Lina, W., & Meri, A. 2017. Analisis Motivasi Belajar Pada Siswa Kelas XI MIA 4 SMA Negeri 3 Kota Jambi Pada Mata Pelajaran Fisika. Jurnal Ilmiah Penelitian Dan Pembelajaran Fisika (Online), 3(1), 90–99.
Lomu, L, & Widodo, SA. 2018. Pengaruh motivasi belajar dan disiplin belajar terhadap prestasi belajar matematika siswa. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Matematika Etnomatnesia. Jurnal UST Yogyakarta
Mustaming, A. Cholik, M. & Nurlaela, F. 2015. Pengembangan Perangkat Pembelajaran Memperbaiki Unit Kopling Dan Komponen-Komponen Sistem Pengoperasiannya Dengan Model Discovery Learning Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas XI Otomotif Smk Negeri 2 Taraka. Jurnal Pendidikan Vokasi: Teori dan Praktek, Vol.3, No.1
Nahar, Novi Irwan. Penerapan Teori Belajar Behavioristik Dalam Proses Pembelajaran. Nusantra Jurnal FKIP UM TAPSEL Vol.1, No.1, 2016
Oktiani, I. (2017). Kreativitas Guru dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Peserta Didik. Jurnal Kependidikan, 5(2), 216-232.
Pane, A. Dasopang, MD. 2017. Belajar Dan Pembelajaran. Fitrah Jurnal Kajian Ilmu-ilmu Keis-laman. Vol. 03, No.2
Rizqia Adyanti. 2020. Analisis Kesulitan Belajar Operasi Hitung Pembagian Pada Siswa Kelas IV Mi Al – Mursyidiyyah (Skripsi S1 Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta
Rizwan, A & Harapan, E. Pengaruh Penerapan Teori Belajar Humanistik Terhadap Hasil Belajar Mahasiswa Pada Mata Kuliah Kewirausahaan. Jurnal Universitas PGRI Palembang Vol. 4, No. 1, 2019
Santri Fatrima. 2016. Pembelajaran Matematika. Yogyakarta : Matematika
Sari, Fifi Fitriana & Siti Aisyah. 2021. Pengaruh metode Pemberian Tugas terhadap Hasil Belajar Matematika. Jurnal Pendidikan Matematika dan IPA. Vol 1 No. 2
Sari, N., & Sunarno, W. (2018). The Analysis Of Students Learning Motivation On Physics Learn- Ing In Senior Secondary School (online). Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, Vol.3, No.1
Satria, Irwan dan Gamal Tamrin Kusumah. 2019. Analisis Keterkaitan Motivasi dan Apersepsi ter-hadap Hasil Belajar IPS. Jurnal IJSSE (Indonesian Journal of Social Science Education). (Online), Vol. 1, No, 1.
Setyaningsih, S., Setiani, F., & Jayadi. (2019). Pengaruh Perhatian Orang Tua terhadap Motivasi Belajar Siswa pada SMA Negeri 2 Sampit. Jurnal Paedagogie STKIP Muhammadiyah Sampit, VII(1), 47–54.
Slameto. Belajar dan faktor-faktor yang mempengaruhinya. Jakarta: Bumi Aksara
Sudaryono. 2016. Metode Penelitian Pendidikan. Jakarta: Prenadamedia Group
Sugiyono. 2018. Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung: Alfabeta
Sugiyono. 2018. Metode Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta
Sumantri, Mulyani dan Rosma Hartini. 2010. Model Penelitian Tindakan Kelas. Yogyakarta : Teras.
Suprihatin, Siti. 2015. “Upaya guru dalam meningkatkan motivasi belajar siswa." Jurnal Pendidikan Ekonomi UM Metro Vol. 3 No. 1
Sardiman. 2014. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Yuhana, Asep Nanang; Aminy, Fadlilah Aisyah. 2019. Optimalisasi Peran Guru Pendidikan Agama Islam Sebagai Konselor Dalam Mengatasi Masalah Belajar Siswa. Jurnal Penelitian Pendidikan Islam , [Sl], Vol.7, No.1
Yuliasari, Ade. 2013. “Peran Dominan Motivasi Intrinsik Dan Motivasi Ekstrinsik Siswa Putri Dalam Mengikuti Kegiatan Ekstrakurikuler Futsal Jurnal Pendidikan Olahraga dan Kesehatan” Vol.01 No.02
Published
2022-12-13
Section
Articles